7186 hasil pencarian untuk "siswa".


Tulisan: Bahasa dan Nasionalisme

Bogor, Kemdikbud --- Bahasa bukanlah hanya sekadar aset semata, tetapi sebagai pondasi suatu bangsa. Bahasa dipercaya sebagai salah satu pengikat yang dapat membangun kebersamaan dan nasionalisme suatu kelompok komunitas, selain elemen ras, dan agama. Tidak seperti yang terjadi di beberapa negara maju, Bapak pendiri bangsa Indonesia tidak membangun bangsanya di atas elemen ras, mengingat keanekaragam  suku. Beberapa negara maju membangun nasionalismenya dengan pendekatan ras, seperti politik apartheid yang menggambarkan dominasi ras kulit putih atas kulit hitam. Ada juga yang menggeser suku aborigin atau Indian. Demikian sebagaimana yang diungkapkan Kepala Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Mahsun,…

Tulisan: 1.500 Prajurit TNI Akan Mengikuti Pelatihan Kurikulum 2013

Jakarta, Kemdikbud --- Sebagian anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang bertugas di kawasan terpencil, terluar, dan terdepan (3T) merangkap menjadi guru di sekolah yang berada di wilayah tersebut. Mereka akan menjalani pelatihan Kurikulum 2013 pada akhir Agustus atau awal September 2014 mendatang. Demikian salah satu butir hasil pertemuan antara Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dengan Markas Besar TNI. Pertemuan yang digelar di Gedung E lantai 5 Kompleks Kemdikbud, Kamis siang, (07/08/2014) itu merupakan tindak lanjut pertemuan Mendikbud dengan Panglima TNI sehari sebelumnya, Rabu, (06/08/2014). Dalam pelatihan tersebut, peserta dibekali buku Kurikulum 2013 berupa buku pegangan guru dan…

Tulisan: Program SM3T Salah Satu Solusi Pemerataan Kualitas Pendidikan

Jakarta, Kemdikbud – Program Sarjana Mendidik di Daerah 3T (SM3T) menjadi salah satu solusi masalah pemerataan kualitas pendidikan di Indonesia. SM3T adalah progam pemerintah mengirimkan sekitar 3.000 sarjana pendidikan setiap tahun ke daerah-daerah terpencil, terluar, dan tertinggal untuk memenuhi kebutuhan guru yang masih kurang.  Kepala Pusat Informasi dan Hubungan Masyarakat, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Ibnu Hamad dalam sebuah wawancara di ruang kerjanya, Kamis (7/8/2014) mengatakan, para sarjana pendidikan cukup antusias mengikuti program ini, karena setiap tahun pendaftar SM3T membludak. “Tujuan mereka dikirim adalah untuk meningkatkan kualitas pendidikan di daerah 3T. Mereka ditempatkan di sejumlah daerah terpencil di wilyah Papua,…

Tulisan: Kemdikbud Terus Pantau Distribusi Buku Kurikulum 2013

Jakarta, Kemdikbud --- Kurikulum 2013 merupakan salah satu kurikulum yang menuai sejarah dalam dunia pendidikan. Selain memberikan pelatihan kepada seluruh guru secara serentak, juga memberikan buku secara gratis kepada guru dan siswa. Untuk menghindari penyimpangan dalam pendistribusian buku kurikulum 2013, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) terus memantau untuk menghindari indikasi terjadinya penyimpangan pendistribusian buku kurikulum 2013. “Tugas penyedia adalah mengirimkan buku sampai sekolah, namun apabila ada penyimpangan buku dibelokkan untuk dijual di toko, maka itu pelanggaran,” ujar Mendikbud saat berbincang-bincang dengan wartawan di kantor Kemdikbud, Selasa (05/08/2014). Mendikbud mengatakan, apabila penyimpangan penjualan buku dilakukan oleh penyedia resmi yang ditunjuk, dengan…

Tulisan: Implementasi Kurikulum 2013 Tetap Terlaksana Meski Buku Belum Tiba

Bandung, Kemdikbud --- Sejumlah sekolah di Kota Bandung tetap menerapkan Kurikulum 2013, meskipun buku belum tiba seluruhnya di sekolah. Sekolah yang didatangi kemdikbud.go.id, Selasa (5/8/2014), misalnya SMP Negeri 18 Bandung. Sekolah yang tahun pelajaran baru ini menerapkan Kurikulum 2013 belum menerima buku yang dipesan sejak beberapa bulan lalu. Meski demikian, pembelajaran dengan menggunakan metode Kurikulum 2013 tetap dilakukan. “Buku memang belum tiba. Tetapi guru-guru tetap melaksanakan Kurikulum 2013,” ujar Wakil Kepala SMP Negeri 18 Bandung bidang Kurikulum, Enong Saiyah. Ia menambahkan, dengan belum tibanya buku, guru diminta untuk lebih kreatif mengambil materi ajar dari portal Rumah Belajar yang juga menyediakan…

Tulisan: Buku Belum Tiba, Guru Gunakan CD untuk Sampaikan Materi Kurikulum 2013

Tojo Una-una, Kemdikbud --- Implementasi Kurikulum 2013 tetap berjalan meskipun buku pegangan guru dan siswa belum tiba di sekolah. Seperti sekolah-sekolah yang berada di Kabupaten Tojo Una-una, Sulawesi Tengah, guru tetap menjalankan pembelajaran di tahun pelajaran baru ini dengan menggunakan materi yang terdapat dalam compact disk (CD) yang telah dikirim dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) sejak Juli lalu. Di jenjang sekolah dasar, SDN 3 Ampana, Kabupaten Tojo Una-una telah memulai tahun pelajaran 2014/2015 pada 4 Agustus lalu. Disampaikan oleh Hasni, guru kelas V yang telah mendapatkan pelatihan guru sasaran, untuk menyampaikan materi kepada siswa di setiap kelas di SDN 3 ini…

Tulisan: Kemdikbud dan TNI Perkuat Kerja Sama Berikan Layanan Pendidikan di Daerah Perbatasan

Jakarta, Kemdikbud --- Pada awal September 2011, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) yang saat itu masih bernama Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) telah sepakat bekerja sama  untuk mengembangkan pendidikan di wilayah perbatasan Indonesia. Kesepakatan tersebut tertuang dalam sebuah nota kesepahaman yang ditandatangani Mendiknas Mohammad Nuh (sekarang Mendikbud) dan Panglima TNI saat itu, Agus Suhartono. Tahun 2014 ini, Mendikbud Mohammad Nuh dan Panglima TNI Moeldoko sepakat untuk memperkuat kerja sama tersebut dengan meningkatkan sinergitas sumber daya antara Kemdikbud dengan TNI. Hal tersebut dilakukan untuk memberikan layanan pendidikan secara optimal di daerah perbatasan. “Kita ingin melakukan sinergitas sumber…

Tulisan: Presiden: Anak sebagai Kekuatan Demografik Bangsa

Jakarta, Kemdikbud --- Anak-anak Indonesia saat ini adalah kekuatan demografik dan human capital bagi kemajuan bangsa di masa yang akan depan. Mereka diharapkan menjadi sumber daya manusia yang berkarakter kuat, menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, unggul, dan berdaya saing tinggi. Berdasarkan sensus 2010, sebanyak 30 persen penduduk Indonesia adalah anak-anak, atau sekitar 82 juta dari 237,6 juta penduduk Indonesia. “Menjadi tugas pemerintah, negara, dan kita semua untuk mendidik mereka menjadi manusia indonesia yang unggul dan berdaya saing yang tinggi,” ujar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam sambutannya pada puncak peringatan Hari Anak Nasional 2014 di Taman Mini Indonesia Indah (TMII),…

Tulisan: Untuk Pertama Kalinya Mahasiswa Indonesia Raih Emas dalam Kompetisi Matematika Internasional

Jakarta, 6 Agustus 2014 --- Tujuh mahasiswa Indonesia mengikuti International Mathemathics Competition (IMC) 2014 yang digelar 29 Juli hingga 4 Agustus 2014 di Bulgaria. Untuk pertama kalinya Indonesia berhasil meraih medali emas (First Prize) dalam ajang internasional tersebut. Medali emas tersebut diraih Muhammad Yasya, mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). “Sebuah prestasi  internasional yang membanggakan bagi Indonesia di tahun ini setelah sebelumnya hanya meraih silver,” ujar Kepala Subdirektorat (Kasubdit) Kemahasiswaan Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dit. Belmawa Ditjen Dikti), Widyo Winarso. Mewakili Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Widyo turut dalam penjemputan ketujuh mahasiswa yang…

Tulisan: Untuk Pertama Kalinya Mahasiswa Indonesia Raih Emas dalam Kompetisi Matematika Internasional

Jakarta, Kemdikbud --- Tujuh mahasiswa Indonesia mengikuti International Mathemathics Competition (IMC) 2014 yang digelar 29 Juli hingga 4 Agustus 2014 di Bulgaria. Untuk pertama kalinya Indonesia berhasil meraih medali emas (First Prize) dalam ajang internasional tersebut. Medali emas tersebut diraih Muhammad Yasya, mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). “Sebuah prestasi  internasional yang membanggakan bagi Indonesia di tahun ini setelah sebelumnya hanya meraih silver,” ujar Kepala Subdirektorat (Kasubdit) Kemahasiswaan Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dit. Belmawa Ditjen Dikti), Widyo Winarso. Mewakili Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Widyo turut dalam penjemputan ketujuh mahasiswa yang menjadi peserta…