Kearifan Lokal Sebagai Kekuatan Film Indonesia di Tengah Penetrasi Budaya Asing ( 24 Mei 2017, Dilihat 10734 kali . )
Kearifan lokal menjadi hal penting dalam menghadapi budaya asing, khususnya dunia perfilman Indonesia. Demikian dikatakan Kepala Pusat Pengembangan Perfilman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Maman Wijaya di Jakarta, (24/5).